Warga Purwakarta Antusias Hadiri Roadshow Gapai Kemuliaan
Warga memenuhi Masjid BT Al-Amin, Purwakarta, Jawa Barat pada Sabtu (25/11). Mereka sengaja datang untuk menghadiri acara dakwah Gapai KemuliaanRoadshow.
Berdasarkan pantauan CNNIndonesia.com, warga mulai berdatangan sejak pukul 14.15 WIB. Padahal, acara baru dimulai pukul 15.30 WIB atau setelah salat Ashar.
Tausiah dalam Gapai Kemuliaan Roadshow CNN Indonesia TV kali ini mengusung tema 'Pemimpin dalam Islam' yang akan dibawakan oleh Dosen Institut Ilmu Al-Qur'an Dr. KH. Haris Hakam dan Wakil Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Bandung Dr. KH. Tata Sukayat.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Ibu-ibu dan bapak-bapak juga tampak antusias mengikuti acara. Bahkan mereka telah bersiap dengan berbagai pertanyaan yang hendak diajukan kepada kedua narasumber.
Program dakwah Islam Gapai Kemuliaan tayang setiap hari pukul 04.45 WIB. Tayangan ini disiarkan di saluran CNN Indonesia TV.
Program ini juga menyajikan berbagai isu dan peristiwa yang dekat dengan masyarakat. Semuanya dibahas dengan penuh kesejukan dan lugas sesuai ajaran Islam.
Gapai Kemuliaan Roadshow menjadi wajah baru yang diharapkan mampu membangun kesadaran jemaah. Selain itu, program ini juga diharapkan bisa berkontribusi memberikan warna baru dalam syiar Islam di Tanah Air.
(tst/asr)下一篇:Calon Paskibraka dari 38 Provinsi Mulai Jalani Latihan di Cibubur
相关文章:
- Cara Menggunakan Soda Api untuk Saluran Mampet, Jangan Sembarangan
- Holywings Gelar Pemeriksaan Gratis di Surabaya
- FOTO: Turis Kembali Padati Pulau Santorini Usai Diguncang Ribuan Gempa
- 5 Manfaat Menakjubkan Makan Nanas dan Efek Sampingnya
- PKB Tegaskan Tidak Cawe
- Chery TIGGO 8 CH Dijual Seharga Rp499 Juta
- 5 Kebiasaan Kecil yang Berdampak Besar Bikin Awet Muda
- Nilai Tukar Rupiah Melemah, Airlangga: Biasa Saja
- KPK Perpanjang Masa Penahanan Eks Ketua DPD Gerindra Malut
- Menko Airlangga: Presiden Prabowo Ingin Masyarakat Manfaatkan Fasilitas Perbankan
相关推荐:
- 5 Dampak Positif dan Negatif Terlalu Sering Mengeluarkan Sperma
- FOTO: Menikmati 'Tarian' Api Lava Gunung Kilauea di Hawaii
- 16 Tanda Liver Bermasalah yang Perlu Diketahui
- Menkop Budi Arie: Koperasi Desa Merah Putih Tidak Akan Menggantikan Fungsi BUMDES
- Di Tengah Ekonomi Lesu, ESG Justru Naik Daun: Digitalisasi Jadi Katalis
- BYD Sealion dari Segi Penjualan Kalahkan Mitsubishi Xpander
- Update Korupsi Proyek PDNS Rp958 M Era Budi Arie, Komdigi Siap Bantu Kejaksaan
- Creamer Pada Kopi, Apakah Benar Berbahaya untuk Kesehatan?
- Desainer Matthew Williams Keluar dari Label Mewah Givenchy
- Nilai Tukar Rupiah Melemah, Airlangga: Biasa Saja
- PBNU Buka Suara Soal Lima Pemuda NU Temui Presiden Israel
- People Power Hingga Novel, Ini Kasus yang Mengguncang Ibu Kota di 2019
- Tips agar Anabul Tidak Stres Dengar Suara Kembang Api Tahun Baru
- Kronologi Helikoper Jatuh di Pecatu Bali, 5 Penumpang Dinyatakan Selamat
- Seorang Ibu Tewas Saat Selamatkan Anaknya dari Serangan Hiu di Meksiko
- Presiden Jokowi Bersama Gibran Melayat ke Rumah Duka Almarhum Hamzah Haz
- Saran PDIP Jika Anies Baswedan Mau Nyalon Lagi di Pilkada DKI Jakarta, Dengarkan Baik
- Gapai Kemuliaan Roadshow Bicara soal Cara Memilih Pemimpin dalam Islam
- Indonesia Siap Hadapi Audit ICAO 2025, Ditjen Hubud Mulai Audit Internal Keselamatan Penerbangan
- Jelang 139 Hari Akhir Pemerintahannya, Jokowi Menyapa Warga Balikpapan